Perizinan Tambang

Mininghub Indonesia membantu Anda untuk memenuhi kewajiban sebagai perusahaan pertambangan yang taat dan ramah lingkungan

Pentingnya Kajian Hidrogeologi dalam Pertambangan

Panduan Kajian Hidrogeologi dalam Pertambangan

Industri pertambangan adalah motor pendorong ekonomi global dengan menyediakan berbagai mineral, batubara dan sumber daya penting lainnya. Namun dibalik peran krusialnya, pertambangan juga dapat memiliki dampak negatif pada lingkungan, terutama terkait manajemen air tanah. Maka dari itulah mengapa kajian hidrogeologi memegang peran yang sangat penting dalam industri ini. Pada tulisan kali ini akan membahas mengenai […]

Panduan Kajian Hidrogeologi dalam Pertambangan Read More »

Cara Membuat Kajian Geoteknik Pertambangan

Panduan Kajian Geoteknik dalam Pertambangan

Dalam industri pertambangan, kajian geoteknik adalah fondasi yang tak tergoyahkan dalam merencanakan, mengoperasikan, dan mengelola kegiatan usaha pertambangan. Mengingat kompleksitas dan resiko yang melekat dalam kegiatan operasi pertambangan, pengetahuan mendalam tentang kondisi geologi dan geoteknik menjadi kunci untuk mengoptimalkan keberhasilan dan keberlanjutan dalam industri ini. Ada hal-hal yang perlu diperhatikan oleh pelaku usaha pertambangan sebelum

Panduan Kajian Geoteknik dalam Pertambangan Read More »

Syarat Perpanjangan IUP OP

Begini Cara dan Syarat Terbaru Urus Perpanjangan IUP Operasi Produksi

Begini Cara dan Persyaratan Terbaru Mengurus Perpanjangan IUP Operasi Produksi Perusahaan pertambangan yang akan menjalankan operasi produksi wajib untuk memiliki Izin Usaha Pertambangan Operasi Produksi (OP) sesuai yang diatur dalam UU Nomor 3 Tahun 2020 tentang Perubahan atas UU Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara. Sesuai yang tercantum pada Pasal 47, UU

Begini Cara dan Syarat Terbaru Urus Perpanjangan IUP Operasi Produksi Read More »

Syarat Izin Usaha Jasa Pertambangan

Inilah Syarat Pengurusan Izin Usaha Jasa Pertambangan (IUJP)

Sektor pertambangan memiliki peran penting dalam industri dan perekonomian global. Namun, sebelum mendirikan usaha pertambangan, penting bagi badan usaha untuk memperoleh izin usaha jasa pertambangan (IUJP) yang sah. Izin ini diperlukan untuk memastikan kepatuhan terhadap peraturan dan perlindungan lingkungan yang ketat. Baca Juga: Panduan Lengkap Studi Kelayakan Tambang Dalam tulisan kali ini, kami akan memberikan

Inilah Syarat Pengurusan Izin Usaha Jasa Pertambangan (IUJP) Read More »

Studi Kelayakan Tambang

Panduan Lengkap Studi Kelayakan Tambang

Saat memulai kegiatan usaha pertambangan, melakukan studi kelayakan yang komprehensif sangat penting untuk menentukan kelayakan dan potensi keberhasilannya. Studi kelayakan melibatkan penilaian sistematis dari berbagai faktor untuk mengevaluasi apakah project tersebut layak secara teknis dan ekonomis baik di sektor mineral maupun batubara. Tulisan kali ini dikemas guna memandu Anda melalui aspek-aspek penting dalam penyusunan laporan

Panduan Lengkap Studi Kelayakan Tambang Read More »