Penyusunan Dokumen Teknis Pertambangan

Layanan Penyusunan Dokumen Teknis Pertambangan

Mininghub Indonesia berusaha mengelola dan mengkoordinasikan berbagai kajian pertambangan. Dengan kajian teknis dan ekonomi yang diperlukan, kami mengintegrasikan keterlibatan pemangku kepentingan dan lingkungan.

Dengan menggunakan layanan dokumen teknis pertambangan akan dipastikan bahwa dokumen yang dihasilkan sesuai dengan persyaratan hukum dan peraturan yang berlaku, serta memenuhi prinsip-prinsip sustainability sehingga sangat membantu bisnis pertambangan Anda untuk meminimalkan resiko dan lebih mengoptimalkan efisiensi dalam kegiatan pertambangan.

Layanan Jasa Penyusunan Dokumen Teknis Pertambangan

  1. Feasibility Study (FS)
  2. Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB)
  3. KCMI Report
  4. Studi Geotek dan Geokimia
  5. Rencana Induk Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (RIPPM)
  6. Laporan Hasil Eksplorasi (LHE)

Kami menyediakan Konsultasi Gratis untuk Dokumen Pertambangan!